Jayapura sebagai salah satu kota yang berada di Papua tentu saja menjadi salah satu target pasar Toyota yang kini tengah fokus untuk meningkatkan layanan hingga keseluruh wilayah Indonesia. Dengan menjadi bagian dari bisnis Toyota global tentu saja raksasa otomotif asal Jepang ini tak ingin melewatkan segala peluang yang ada dan sesuai dengan komitmen untuk menjadi yang terdepan dalam industri otomotif. Salah satu andalan Toyota yaitu Avanza yang berkiprah dikategori Low MPV memang menjadi mobil yang paling banyak populasinya di Indonesia sebab masyarakat percaya bahwa Avanza memang didesain sesuai dengan kondisi geografis ditanah air. Harga mobil Avanza menjadi satu kunci keberhasilan mengapa Low MPV ini sangat sukses bahkan menjadi yang terdepan.
Toyota Avanza memang memiliki banyak keunggulan sehingga masyarakat pada akhirnya memutuskan untuk memilikinya melalui opsi pembelian secara cash maupun kredit apalagi saat Toyota menawarkan promo kepada konsumen. Melalui promo yang merupakan bagian dari strategi penjualan tentu saja akan membuat brand semakin dikenal luas dan Avanza akan semakin dikenal luas sehingga tak mengherankan jika populasinya memang terus bertambah setiap tahun. Di Jayapura pengguna otomotif memang terbanyak memilih Avanza sehingga Toyota melalui PT TAM memutuskan untuk lebih fokus memperhatikan konsumen diseluruh tanah air melalui pembangunan berbagai macam pusat layanan dan dealer sehingga semakin memudahkan masyarakat setempat.
Kembali dihadirkannya Grand New Avanza tentu saja menjadi indikasi bahwa Toyota telah melewati masa sulit dalam hal penjualan karena alasan situasi perekonomian nasional yang menyebabkan menurunnya daya beli konsumen. Semua pihak tentu saja berusaha semaksimal mungkin untuk mengatasi hal tersebut dan berkat usaha dan kerja keras dari banyak pihak maka para produsen otomotif termasuk Toyota bisa melewatinya. Untuk memudahkan setiap pembelian maka PT TAM mengoptimalkan kinerja PT Toyota Astra Finance (TAF) dengan tujuan agar siapapun yang dapat memiliki mobil Toyota dengan cara kredit bahkan uang muka atau Total Down-Payment yang dibayarkan juga relatif lebih kecil.
Setiap pembelian yang dilakukan oleh konsumen tentu saja dipengaruhi oleh kebutuhan mendesak terhadap alat transportasi pribadi dan ini yang menjadi pertimbangan dari brand dimana melalui APM selalu saja menekankan layanan pre dan after sales pada dealer dimana salah satunya adalah mewajibkan setiap pramuniaga untuk mengedepan pelayanan bukan saat konsumen membeli mobil saja namun tetap membina hubungan baik dengan konsumen sehingga mereka akan mendapatkan referensi disaat ada yang membutuhkan mobil Avanza maupun mobil Toyota lainnya. Dengan segala sumber daya yang dimiliki tentu saja Toyota berpendapat bahwa pelayanan sangatlah penting sebab meskipun produk banyak dikenal orang akan tetapi konsumen tidak mendapatkan pelayanan yang baik maka semuanya akan sia-sia. Toyota sendiri berjanji bahwa harga mobil Avanza akan tetap bersaing meskipun disatu sisi bahwa mereka memang masih saja memberikan penawaran atau promo menarik melalui jumlah cashback yang cukup besar pula.
Sukses memimpin bursa otomotif nasional bukanlah hal yang mudah bagi Toyota untuk mempertahankannya, pasalnya brand lainnya seperti Suzuki yang baru saja menghadirkan mobil Ignis maupun Honda dan lain sebagainya juga berlomba-lomba untuk merebut pasar otomotif di Indonesia. Dengan begitu banyaknya harapan konsumen yang diberikan pada Toyota tentu saja brand ini terlihat semakin kokoh dipuncak bahkan menjadi brand yang terdepan bukan hanya dalam hal melahirkan produk baru saja akan tetapi Toyota juga sangat kuat secara finansial.
Ketakutan brand lain terhadap apa yang menjadi strategi Toyota selama ini adalah bahwa mereka menjadi salah satu brand yang sangat lengkap produknya sangatlah masuk akal karena Toyota sendiri memang bermain disemua segmen dan bukan hanya pada Avanza saja melainkan juga pada mobil niaga seperti halnya Hi-Ace dan juga Dyna yang kini masih menjadi andalan Toyota. Kehadiran Avanza baru dengan desain yang baru tentu saja membuat konsumen yang ada di Jayapura dan wilayah Indonesia lainnya ingin segera untuk memilikinya bahkan menjadi salah satu bahan pertimbangan yang dapat mengancam brand lain yang turut serta memasarkan mobil yang sekelas dengan Avanza. Untuk mensiasatinya maka PT TAM terus mempertahankan harga jual mobil Avanza sehingga sejauh ini bisa dikatakan masih kompetitif.
terimakasih infonya menarik sekali